Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips Memadukan Pakaian Menutup Dada Ala Desainer Hijab

Tips Memadukan Pakaian Menutup Dada Ala Desainer Hijab Anggia Mawardi.

Dream Hijab merupakan salah satu identitas muslimah. Tidak sekadar penutup kepala, hijab juga kewajiban bagi setiap muslimah untuk dikenakan dalam berbusana.

Banyak hijaber yang menggunakan pakaiannya belum sepenuhnya sesuai dengan yang disyariatkan. Untuk itu, desainer busana muslim, Anggiasari Mawardi memberikan tipsnya.

Saat ditemui pada acara show tunggal clothing line miliknya pada 24 Maret 2017 di Bandung, Anggiasari Mawardi memberikan beberapa tips berbusana untuk hijaber agar tetap tampil sesuai syariat dan menutup dada, hanya menggunakan fashion item sederhana.

1. Gunakan cape blazer
Penggunakan cape blazer, bisa menutupi lekuk tubuh kamu, khususnya di bagian dada. Karena modelnya yang longgar dan potongan yang lurus, jadi tidak membentuk lekuk tubuh.

2. Cukup pakai blouse model sabrina
Selain lebih stylish, fungsi model sabrina pada bagian lengan, juga sekaligus menutupi bagian dada kamu.

3. Pakai busana longgar dan jangan terlalu fit di badan
Ini yang biasanya jadi pilihan utama. Misalnya, kamu bisa pakai outer longgar yang panjang. Sehingga bisa lebih leluasa dalam bergerak, sekaligus menutupi lekuk tubuh.

4. Buat untaian layer pada hijab
Nah, ini yang biasanya dijadikan andalan. Saat membentuk model hijab, ada baiknya kamu sedikit membuat untaian layer pada bagian depan. Sehingga juga bisa menutup bagian dada.

(Sah/Laporan Rifka Annisa)

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kain Hijab Terkena Noda Membandel? Jangan Khawatir, Segera Bersihkan dengan 4 Tips Mudah Ini
Kain Hijab Terkena Noda Membandel? Jangan Khawatir, Segera Bersihkan dengan 4 Tips Mudah Ini

Cara membersihkan noda membandel pada hijab. Cobain, yuk!

Baca Selengkapnya
Bikin Tetap Awet dan Nggak Gampang Koyak, Ternyata Begini Cara Mencuci Hijab yang Benar
Bikin Tetap Awet dan Nggak Gampang Koyak, Ternyata Begini Cara Mencuci Hijab yang Benar

Cara mencuci hijab yang benar, biar tetap awet dan nggak gampang koyak.

Baca Selengkapnya
Hijaber Newbie, Simak 5 Tips Memilih Bahan Hijab Biar Tak Salah Beli
Hijaber Newbie, Simak 5 Tips Memilih Bahan Hijab Biar Tak Salah Beli

Memilih hijab terkadang jadi persoalan agak tricky. Terutama bagi Sahabat Dream yang baru saja mengenakan hijab.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Perhatikan Kandungan dalam Sabun Ini Agar Kulit Lembab dan Wangi Seharian, Hijaber Wajib Tahu
Perhatikan Kandungan dalam Sabun Ini Agar Kulit Lembab dan Wangi Seharian, Hijaber Wajib Tahu

Pilihan kandungan di sabun mandi untuk para hijabers

Baca Selengkapnya
4 Rahasia Hijab Selalu Rapi, Dijamin Anti Meleyot
4 Rahasia Hijab Selalu Rapi, Dijamin Anti Meleyot

Bagi para hijaber, ada trik-trik yang bisa kamu lakukan untuk memastikan tampilan hijab sempurna.

Baca Selengkapnya
Wujudkan Rambut Hijab Sehat dan Kuat, Ini 4 Perawatan yang Bisa Dilakukan!
Wujudkan Rambut Hijab Sehat dan Kuat, Ini 4 Perawatan yang Bisa Dilakukan!

Begini cara mudah mewujudkan rambut hijab sehat dan kuat.

Baca Selengkapnya
6 Hijab Hacks Bikin Tampilan Rapi Maksimal, Coba Yuk!
6 Hijab Hacks Bikin Tampilan Rapi Maksimal, Coba Yuk!

Hijab yang rapi pastinya akan membangkitkan kepercayaan diri.

Baca Selengkapnya
10 Fashion Wanita Gemuk Berhijab, Tips Lengkap agar Tampil Percaya Diri
10 Fashion Wanita Gemuk Berhijab, Tips Lengkap agar Tampil Percaya Diri

Berikut adalah beberapa fashion wanita gemuk berhijab dan tips lengkap agar tampil percaya diri. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Rawat Hijab dengan Cara Tepat Agar Bisa Dipakai Lebih Lama
Rawat Hijab dengan Cara Tepat Agar Bisa Dipakai Lebih Lama

Merawat hijab tidak selalu sama dengan jenis pakaian lainnya. Perhatikan cara merawat hijab sesuai dengan bahannya.

Baca Selengkapnya