Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Hijabers! Ini 5 Tips Sederhana Menyuburkan Alis

Hijabers! Ini 5 Tips Sederhana Menyuburkan Alis (Foto: Shutterstock)

Dream - Alis tebal menjadi dambaan banyak perempuan. Mereka rela memulas alis setiap saat, demi mendapatkan tampilan mata yang lebih bersinar.

Namun, bagi kalian yang tak ingin kerepotan memakai pensil alis bisa mencoba tips menyuburkan alis berikut ini. Dilansir dari Boldsky, ada bahan-bahan sederhana yang bisa kamu gunakan untuk menyuburkan alismu seperti semula.

Selain itu, cara ini bisa kalian coba untuk menumbuhkan alis gara-gara salah potong. Atau, akibat kecelakaan yang menyebabkan alis menjadi gundul loh. Penasaran seperti apa caranya, simak tips di bawah ini.

1. Vitamin E Oil

Boldsky

Kamu bisa gunakan kapsul vitamin E. Buka kemasan kapsul, oleskan minyak pada alis. Di pagi hari, bilas dengan air hangat.

2. Gel Lidah Buaya

Boldsky

Gunakan gel lidah buaya dari daun aslinya. Oleskan pada alis, lalu pijat dengan lembut. Biarkan untuk dibilas keesokan harinya.

3. Petroleum Jelly

Boldsky

Jelly jenis ini bisa kamu gunakan untuk menyuburkan alis. Oleskan jelly pada alis, diamkan selama 20 menit. Bilas dengan memakai air hangat.

4. Susu

Boldsky

Susu bisa digunakan dengan cara mengompres alis. Celupkan kapas pada susu murni, tepuk dengan lembut pada alis. Diamkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air hangat.

5. Minyak Zaitun

Boldsky

Tak perlu lagi meragukan khasiat minyak yang satu ini. Oleskan minyak zaitun pada alis, pijat dengan lembut. Diamkan selama 45 menit sebelum dihapus dengan makeup remover. Lanjutkan dengan membilasnya memakai air hangat.

(Laporan: Annisa Mutiara Asharini)

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bikin Tetap Awet dan Nggak Gampang Koyak, Ternyata Begini Cara Mencuci Hijab yang Benar

Bikin Tetap Awet dan Nggak Gampang Koyak, Ternyata Begini Cara Mencuci Hijab yang Benar

Cara mencuci hijab yang benar, biar tetap awet dan nggak gampang koyak.

Baca Selengkapnya
Kain Hijab Terkena Noda Membandel? Jangan Khawatir, Segera Bersihkan dengan 4 Tips Mudah Ini

Kain Hijab Terkena Noda Membandel? Jangan Khawatir, Segera Bersihkan dengan 4 Tips Mudah Ini

Cara membersihkan noda membandel pada hijab. Cobain, yuk!

Baca Selengkapnya
Wujudkan Rambut Hijab Sehat dan Kuat, Ini 4 Perawatan yang Bisa Dilakukan!

Wujudkan Rambut Hijab Sehat dan Kuat, Ini 4 Perawatan yang Bisa Dilakukan!

Begini cara mudah mewujudkan rambut hijab sehat dan kuat.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kreasi Hijab Segi Empat yang Manis, Ikuti Tutorial Ini

Kreasi Hijab Segi Empat yang Manis, Ikuti Tutorial Ini

Tak hanya memenuhi aspek estetika, hijab segi empat juga memberikan kenyamanan dan kepercayaan diri saat beraktivitas sehari-hari.

Baca Selengkapnya
10 Fashion Wanita Gemuk Berhijab, Tips Lengkap agar Tampil Percaya Diri

10 Fashion Wanita Gemuk Berhijab, Tips Lengkap agar Tampil Percaya Diri

Berikut adalah beberapa fashion wanita gemuk berhijab dan tips lengkap agar tampil percaya diri. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Perhatikan Kandungan dalam Sabun Ini Agar Kulit Lembab dan Wangi Seharian, Hijaber Wajib Tahu

Perhatikan Kandungan dalam Sabun Ini Agar Kulit Lembab dan Wangi Seharian, Hijaber Wajib Tahu

Pilihan kandungan di sabun mandi untuk para hijabers

Baca Selengkapnya
Tutorial Hijab Segi Empat untuk Lebaran 2024, Langsung Modis dan Cantik

Tutorial Hijab Segi Empat untuk Lebaran 2024, Langsung Modis dan Cantik

Tutorial hijab segi empat untuk Lebaran, agar tampil lebih modis dan cantik. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
6 Artis Mualaf Putuskan Buka Hijab dan Balik ke Setelan Lama

6 Artis Mualaf Putuskan Buka Hijab dan Balik ke Setelan Lama

Para artis ini memutuskan mualaf. Awal mualaf penampilan mereka bikin adem dan berhijab.

Baca Selengkapnya
Trik Biar Rambut Tak Rontok Setelah Pakai Hijab Seharian Saat Lebaran

Trik Biar Rambut Tak Rontok Setelah Pakai Hijab Seharian Saat Lebaran

Memakai hijab terlalu lama atau rutin bisa mempengaruhi kondisi rambut. Jaga kesehatan rambutmu dan cegah hijab berbau dengan tips dari dokter kulit.

Baca Selengkapnya