Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tips Hilangkan Bekas Jerawat dengan Bahan Alami

Tips Hilangkan Bekas Jerawat dengan Bahan Alami Foto: Shutterstock.com

Dream - Memiliki jerawat di wajah memang menyebalkan, bukan hanya harus membuat jerawat kering, kamu juga perlu memperhatikan perawatan membuat muka mulus karena bekas jerawat yang menghitam.

Banyak jenis perawatan yang bisa dilakukan untuk menghilangkan bekas jerawat. Mulai dari yang instan sampai menggunakan bahan alami.

Berikut ini bahan alami yang bisa kamu coba di rumah untuk menghilangkan bekas jerawat.

1. Lemon
Mengandung asam L-asorbid, lemon bisa mengeringkan peradangan pada jerawat. Selain itu, zat memutihkan pada lemon bermanfaat untuk menghilangkan noda hitam akibat bekas jerawat. Hindari berpaparan langsung dengan sinar matahari sehabis mengaplikasikan lemon di wajah karena bisa membuat kulit rusak.

2. Baking soda
Baking soda menjadi senjata ampuh untuk menghilangkan bekas jerawat. Kamu cukup menggunakan seminggu sekali. Campurkan baking soda dengan sedikit air, bentuk seperti pasta kemudian diamkan beberapa saat dan bilas dengan air bersih.

3. Putih telur
Putih telur bisa menyamarkan jaringan kerut di wajah. Selain itu kandungan protein dan asam amino pada putih telur bisa mengencangkan pori-pori. Manfaat lain juga bisa mencegah jerawat hinggap di wajah.

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Cukup Campurkan 3 Bahan Ini!
Cara Mengencangkan Kulit Secara Alami, Cukup Campurkan 3 Bahan Ini!

Ada beberapa tips yang dapat membantu mengatasi permasalahan kulit kendur. Yuk, simak cara mengencangkan kulit secara alami menggunakan 3 bahan rahasia ini!

Baca Selengkapnya
Kulit Kemerahan Akibat Jerawat?  Coba 6 Cara untuk Meredakannya
Kulit Kemerahan Akibat Jerawat? Coba 6 Cara untuk Meredakannya

Kemerahan atau peradangan akibat jerawat dapat dihilangkan dengan melakukan perawatan kulit tertentu.

Baca Selengkapnya
Ingin Wajah Cerah dan Mulus Saat Lebaran? Coba Lakukan 5 Perawatan Rahasia Ini Yuk!
Ingin Wajah Cerah dan Mulus Saat Lebaran? Coba Lakukan 5 Perawatan Rahasia Ini Yuk!

Pancarkan cantikmu di momen Lebaran dengan rekomendasi perawatan ini.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Trik Hilangkan Bau Keringat Pada Pakaian Olahraga dengan Bahan Sederhana
Trik Hilangkan Bau Keringat Pada Pakaian Olahraga dengan Bahan Sederhana

Mencuci pakaian olahraga terkadang butuh cara khusus agar bau keringatnya menghilang. Kamu bisa gunakan bahan alami untuk membuatnya semakin bersih dan wangi.

Baca Selengkapnya
7 Tips Menjaga Kebersihan Alat Dapur Berbahan Silikon
7 Tips Menjaga Kebersihan Alat Dapur Berbahan Silikon

Intip beberapa cara menarik dalam membersihkan alat dapur berbahan silikon.

Baca Selengkapnya
10 Rekomendasi Sabun Wajah yang Dapat Mengatasi Jerawat Edisi Terbaru 2024
10 Rekomendasi Sabun Wajah yang Dapat Mengatasi Jerawat Edisi Terbaru 2024

Jerawat adalah masalah umum yang sering terjadi pada kulit wajah. Berikut rekomendasi sabun wajah untuk mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Cara Memilih Serban Terbaik, Perhatikan dari Bahan dan Usia Pemakainya
Cara Memilih Serban Terbaik, Perhatikan dari Bahan dan Usia Pemakainya

Cara memilih serban terbaik, perhatikan dari bahan dan usia pemakainya agar tidak salah pilih!

Baca Selengkapnya