Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Manfaat 'Sleeping Mask' Lengkapi Skincare Rutin Kamu

3 Manfaat 'Sleeping Mask' Lengkapi Skincare Rutin Kamu Ilustrasi/Shutterstock

Dream - Ada banyak ragam rangkaian perawatan kulit wajah yang ramai dilakukan masyarakat terutama kaum Hawa untuk mendapatkan kulit wajah sehat, berkilau, kenyal, dan awet muda.

Ada skinimalism, microbiome, blue-light protect, sampai Korean 10 step (bahkan lebih) skincare routine.

Namun sebenarnya kunci dari rangkaian perawatan wajah yang tepat adalah ketika kamu sudah mengikuti basic skincare. Kamu tidak harus selalu menggunakan banyak produk karena dengan basic skincare yang tepat, manfaat yang didapatkan bisa jadi maksimal.

Penggunaan cleanser, toner, moisturizer, adalah sunscreen rangkaian skincare yang termasuk dalam basic. Tapi, ada satu hal yang nggak boleh ketinggalan untuk mengunci atau memaksimalkan basic skincare kamu adalah menggunakan sleeping mask.

 

Kunci Skincare dengan Sleeping Mask

Ketika siang hari, kulit wajah sudah terkena polusi, dan cahaya matahari. Malam hari adalah waktu yang tepat untuk memperbaikinya lewat rangkaian skincare yang kamu lakukan.

Kamu juga dapat lengkapi rangkaian skincare dengan sleeping mask yang mengandung bahan aktif, agar proses memperbaiki dapat bekerja lebih efektif.

Gunakan sleeping mask pada tahap akhir rutinitas skincare dan biarkan meresap sepanjang malam. Jika dilakukan rutin, kamu bakal mendapatkan beberapa manfaatnya.

 

3 Manfaat Pakai Sleeping Mask

Kulit lembap

Bertambahnya umur membuat kelembapan kulit perlahan berkurang. Menggunakan sleeping mask yang dapat melembapkan kulit, membantu kulit mendapatkan hidrasi lebih.

Menjadi pelindung

Menggunakan sleeping mask juga dapat melindungi kulit kamu dari dehidrasi ketika malam hari. Tidak hanya itu, kamu juga dapat melindungi kulit wajah dari kotoran yang masuk melalui pori-pori.

Memperbaiki

Sleeping mask yang kamu gunakan di malam hari, bekerja untuk regenerasi sel, serta memberikan nutrisi yang dapat bermanfaat sebagai penunda tanda-tanda penuaan dini.

Karena menggunakan sleeping mask dengan minimal delapan jam saat tertidur, saat itulah kamu memberikan waktu untuk bahan-bahan aktif di dalamnya bekerja dengan efektif dan meresap ke kulit.

Selamat mencoba, ya!

Sumber: Times of India

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tepat Memilih Masker Wajah, Beda Masalah Kulit Beda Juga Solusinya
Tepat Memilih Masker Wajah, Beda Masalah Kulit Beda Juga Solusinya

Pilihlah jenis masker yang sesuai dengan kebutuhan kulit kamu untuk hasil yang optimal.

Baca Selengkapnya
Manfaat Skincare untuk Usia 40 Tahun ke Atas, dan Cara Memilih yang Tepat
Manfaat Skincare untuk Usia 40 Tahun ke Atas, dan Cara Memilih yang Tepat

Pentingnya memakai skincare saat usia 40 tahun ke atas agar kulit tetap terjaga dan awet muda.

Baca Selengkapnya
Ini Langkah Mengaplikasikan Skincare dengan Urutan yang Tepat
Ini Langkah Mengaplikasikan Skincare dengan Urutan yang Tepat

Urutan yang benar mampu membantu kulit menyerap bahan-bahan aktif lebih maksimal. Yuk, simak rangkaiannya!

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Apa sih Fungsi Retinol pada Skincare? Begini Cara Memilih Produk yang Tepat
Apa sih Fungsi Retinol pada Skincare? Begini Cara Memilih Produk yang Tepat

Salah satu kandungan yang sering ada pada skincare adalah Retinol. Yuk kenali apa itu retinol dan cara memilih produk yang tepat!

Baca Selengkapnya
Jangan Telat, Direkomendasikan Rutin Pakai Eye Cream Mulai Usia 20an
Jangan Telat, Direkomendasikan Rutin Pakai Eye Cream Mulai Usia 20an

Pastikan eye cream masuk dalam ritual skincare kamu setiap hari.

Baca Selengkapnya
Tinggalkan 2 Perawatan Kulit yang Bikin Skincare Terbuang Sia-sia
Tinggalkan 2 Perawatan Kulit yang Bikin Skincare Terbuang Sia-sia

Tidak semua tren skincare harus diikuti. Banyak di antaranya justru membuat kulitmu bermasalah. Hindari 2 kebiasaan yang bisa bikin skincare terbuang sia-sia.

Baca Selengkapnya
Kencangkan Kulit yang Mengendur dengan 5 Langkah Simple
Kencangkan Kulit yang Mengendur dengan 5 Langkah Simple

Kulit yang mengendur bisa diatasi dengan pemakaian skincare dan memperbaiki pola hidup. Bahkan, pijatan wajah pun bisa membantu mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Dokter Kulit Ungkap Remaja Hanya Butuh 4 Skincare Saat Berjerawat
Dokter Kulit Ungkap Remaja Hanya Butuh 4 Skincare Saat Berjerawat

Tidak perlu rangkaian skincare yang rumit untuk menjaga kesehatan kulit saat remaja. Cukup gunakan 3-4 skincare rekomendasi dokter kulit untuk dipakai rutin.

Baca Selengkapnya
Intip Tips Kulit Glowing Selama Ramadan Ala Dokter Abelina
Intip Tips Kulit Glowing Selama Ramadan Ala Dokter Abelina

Pilih skincare yang tepat untuk menjaga kesehatan kulit selama Ramadan dan tampil glowing saat Lebaran.

Baca Selengkapnya