Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Memakai Eyeliner

3 Kesalahan yang Paling Sering Dilakukan Saat Memakai Eyeliner (Foto: Shutterstock)

Dream - Eyeliner merupakan bagian makeup yang menentukan penampilan wajah seseorang. Baik smokey eyes, cat eye, hingga riasan yang paling natural membutuhkan keterampilan khusus untuk mengenakannya.

Tarikan garis hitam di atas kelopak mata ini, merupakan salah satu trik untuk membuat bulu mata terlihat lebih panjang, warna mata lebih hidup, dan segar.

Sebab itu, setiap orang yang ingin memakai eyeliner harus mengetahui warna apa yang cocok, bagaimana cara memakaianya dan beberapa detail lainnya.

Dialnsir dari Makeup.com, ada 3 dasar tipe eyeliner yang harus kalian ketahui.

Eyeliner Pensil

Shutterstock

Eyeliner pensil dianggap sebagai aplikator paling mudah dan sempurna untuk penampilan sehari-hari. Namun, kesalahan yang paling umum terjadi saat mengenakan eyeliner pensil adalah tidak meruncingi pensil secara teratur.

Selain menjaga kebersihan dan bebas bakteri, meruncingi pensil alis adalah cara terbaik untuk mendapatkan garis alami yang paling dekat dengan garis bulu mata.

Pertajam pensil alis secara teratur. Tapi, jangan terlalu tajam karena pemakaiannya sangat dekat dengan bola mata , sehingga diperlukan kehati-hatian untuk meminimalisir risiko.

Eyeliner Gel

Shutterstock

Eyeliner gel biasanya dikemas dalam bentuk tube, dan diaplikasikan dengan kuas. Gel memiliki konsistensi luar biasa dalam bentuk krim, sehingga dapat menghasilkan pigmentasi yang bagus tanpa kesulitan. Cara pemakaiannya pun mudah karena tanpa harus menarik-narik atau meregangkan kelopak mata.

Satu kelemahannya adalah tidak bisa seperti eyeliner pensil yang bisa diasah kapan saja. Dalam beberapa waktu, bentuknya akan mudah cepat mengering dibanding formula lainnya.

Eyeliner Cair

Shutterstock

Ini merupakan produk liner paling canggih. Namun, saat mengenakan eyeliner cair harus hati-hati karena sekali melakukan kesalahan akan membuat riasan berantakan.

Eyeliner cair merupakan aplikator paling sempurna untuk menghasilkan cat eye dan bentuk mata dramatis lainnya.

Temukan teknik pengaplikasian yang paling cocok, agar tidak perlu mengulang riasan mata dari awal.

Selamat mencoba!

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ketahui Perbedaan 3 Jenis Eyeliner, Biar Tak Salah Beli

Ketahui Perbedaan 3 Jenis Eyeliner, Biar Tak Salah Beli

Kenali 3 jenis eyeliner sebelum memakainya untuk membuat wing di outer corner mata.

Baca Selengkapnya
Eyeliner Hitam VS Coklat, Mana yang Lebih Cocok Untukmu?

Eyeliner Hitam VS Coklat, Mana yang Lebih Cocok Untukmu?

Eyeliner hitam dan cokelat sama-sama bisa membuat riasan memikat, namun kamu perlu memilih warna paling sesuai untukmu. Cari tahu perbandingan keduanya.

Baca Selengkapnya
Jamur Bisa Tumbuh Pada Palet Eyeshadow, Kok Bisa?

Jamur Bisa Tumbuh Pada Palet Eyeshadow, Kok Bisa?

Palet eyeshadow bisa berjamur akibat beberapa hal. Lakukan beberapa hal untuk mencegah tumbuhnya jamur agar palet eyeshadow tetap bisa dipakai.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Menguak Rahasia Makeup Artis Atasi Eyeshadow 'Bolong'

Menguak Rahasia Makeup Artis Atasi Eyeshadow 'Bolong'

Tak perlu panik saat eyeshadow terhapus sebagian di tengah kelopak. Gunakan beberapa produk makeup untuk mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Bikin Eyeshadow On-Fleek ala Model Hanya Bermodal Selotip

Bikin Eyeshadow On-Fleek ala Model Hanya Bermodal Selotip

Buat pemakaian eyeshadow lebih rapi dan tajam dengan pemakaian selotip di sekitar outer corner.

Baca Selengkapnya
Investasi 7 Jenis Eyeshadow yang Bisa Dipakai di Berbagai Kesempatan

Investasi 7 Jenis Eyeshadow yang Bisa Dipakai di Berbagai Kesempatan

Ada banyak tekstur eyeshadow yang bisa digunakan untuk membuat riasan mata menarik. Ketahui jenis eyeshadow untuk disesuaikan dengan gaya makeup.

Baca Selengkapnya
3 Tips Pakai Bedak Tabur untuk Makeup Anti Badai

3 Tips Pakai Bedak Tabur untuk Makeup Anti Badai

Bedak tabur tidak hanya dibaurkan ke seluruh wajah. Perhatikan juga jumlah yang dipakai serta cara pengaplikasiannya agar riasan wajah benar-benar tahan lama.

Baca Selengkapnya
Makeup Mudah Hancur, Terapkan 3 Tips Ini

Makeup Mudah Hancur, Terapkan 3 Tips Ini

Riasan tahan lama bisa didapatkan dengan memperhatikan 3 hal sebelum dan setelah merias wajah. Pastikan kamu melakukan tips ini agar makeup tidak mudah crack.

Baca Selengkapnya
5 Tips Pakai Lipstik Tanpa Bikin Bibir Kering, Pancarkan Rona Cantikmu Selama Puasa

5 Tips Pakai Lipstik Tanpa Bikin Bibir Kering, Pancarkan Rona Cantikmu Selama Puasa

Bye bibir kering, begini tips yang tepat pakai lipstik saat puasa!

Baca Selengkapnya